Ingin Tau? 7 Negara Terluas di Dunia?
1 Rusia
Rusia
sampai saat ini masih menduduki gelar sebagai negara terluas di dunia,
dengan menempati luas lahan sebesar 11,5% dari lahan dunia, dan mencapai 6.601.668 mil persegi. Rusia menempati urutan dalam hal populasi penduduknya, dengan sekitar 142 juta orang, dan mencakup sembilan zona waktu.
2 Canada
Dengan luasnya mencapai 3.854.082 mil persegi, Canada menempati urutan pertama sebagai negara terbesar di Amerikia Serikat, dan yang ke 2 untuk di Dunia. Canada
sendiri dipenuhi danau dan laut, jika luas lahan Canada di ukur tanpa
meliputi danau dan laut, maka Canada mungkin berada di posisi ke 4
dunia.
3 Amerika Serikat
Sebagai negara Adidaya Amerika Serikat adalah negara terbesar ketiga di dunia, dengan 3.717.727 persegi. Satu-satunya
alasan Amerika Serikat menempati urutan begitu tinggi dalam daftar
negara terluas didunia adalah adanya Alaska, yang memiliki luas 586.412
mil persegi, dua kali ukuran Texas, dan
kira-kira 15% dari luas total lahan Amerika Serikat.
4 Cina
China menempati urutan keempat dengan luas lahan mencapai 3.704.426 mil persegi. Cina sendiri sudah lama dianggap sebagai rumah peradaban dunia. Cina memiliki populasi 19% penduduk dari populasi di dunia
5 Brazil
Brazil menempati urutan kelima. Brazil selain dikenal dengan permainan sepak bolanya yang mendunia, pesta-pesta liar, dan pantai-pantai yang indah, Brasil juga
memiliki luas wilayah sebesar 3.285.618 mil persegi. Yang meliputi pegunungan, dataran
tinggi, dataran rendah, pantai, dataran, dan semak belukar.
6 Australia
Australia merupakan negara sekaligus benua yang menempati urutan ke 6 di dunia, dengan luas lahan mencapai 2.967.124 mil persegi. Lahan Australia sendiri meliputi danau, sungai, hutan, dan banyak gurun lainnya.
7 India
India menempati urutan ke 7 dengan luas lahan mencapai 1.269.009 kilometer persegi. India
mungkin menjadi negara yang besar, namun India juga memiliki masalah
yang besar pada peningkatan populasi mereka, bahkan mencapai 17%
populasi didunia.
Kamis, 28 Maret 2013
7 Negara Terluas di Dunia
Tags :
Ingin Tau
Related : 7 Negara Terluas di Dunia
7 Negara Termiskin di DuniaIngin Tau 7 Negara Termiskin di Dunia? 1. Haiti Tingkat kemiskinan: 77%Populasi: 10.123.787GDP: $ 7350000000 (66 terendah)Protein Data Bank per kapita: $ 726 ...
7 Boneka Termahal Di DuniaIngin Tau? 7 Boneka Termahal Di Dunia ? 1. Rp 60,06 Miliar - LOiseleur Ini adalah boneka replika bocah lelaki yang menggunakan baju tradisional zaman Renai ...
7 Negara Terkecil di DuniaIngin Tau? 7 Negara Terkecil di Dunia? 1. Vatikan Luas Lahan 0,17 Mil persegi Vatikan sendiri merupakan pusat otoritas gereja didunia, dan sebagai tempat ...
7 Boneka Paling MenyeramkanIngin Tau? 7 Boneka Paling Menyeramkan di bumi ini? Boneka sendiri merupakan sebuah mainan, yang tak akan pernah lepas dari seorang bocah perempuan. Deskripsi boneka sen ...
20 Bintang Film Hot JepangIngin Tau? 20 Bintang Porno Jepang? 1. Yua Aida2. Erika Sato 3. Akane Sakura4. Reina Matsushima 5. Ryoko Mitake6. Takako Kitahara7. Rie Fukaumi 8 ...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
kanada ga masuk ke amerika serikat ???
BalasHapusBeda mas! Ini negaranya, bukan perserikatannya :)
BalasHapus